Membuat ShoutMix pada Blog

Kamis, 13 Oktober 2011

halloo bloger.....
okey postingan saya selanjutnya akan membuat sebuah tutorial membuat shoutmix pada blog, itu adalah sebuah tempat bagi para blogger yang suka mampir-mampir ke blog orang dan coment blog tersebut atau juga bisa sebagai tempat sharing dan ngobrol.
mari kita mulai saja,bagaimana sih cara buatnya??

  • Langkah pertama kita menuju http://www.shoutmix.com/main/ dan pas masuk akan ada tampilan seperti dibawah ini kemudian klik create shoutmix



  •  Selanjutnya isi account pada form yang disediakan seperti email dan password, setelah semua terisi klik continue.

  • Setelah itu akan masuk pada menu setting pada shoutmix tersebut, disitu kita dapat mengubah atau menyetting tampilan shoutmix sesuai yang kita inginkan. dan untuk mendapatkan code html/java script nya copy seperti dibawah ini.

  • Langkah terakhir copykan code td pada html/java script yang ada pada blog..
  • selamat mencoba.....:D



1 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts